Break the ice itu bukan berarti Anda ingin memecahkan atau menghancurkan es. Maksud dari breaking the ice adalah memulai interaksi dengan orang lain, terutama ketika Anda tidak pernah berbicara dengannya.
Misalkan, Anda sedang duduk berdekatan dengan seorang wanita cantik atau pria tampan. Biasanya, kita mempunyai keinginan untuk memulai suatu percakapan. Kendati demikian, sebagian besar mengalami kesulitan yang disebabkan oleh tidak munculnya kata-kata di pikiran kita sebagai pemulai percakapan/conversation starter.
Nah, bagi Anda yang belum menemukan kata-kata untuk start conversation, tidak perlu malu atau malah pergi dari area tempat duduk Anda. Cukup gunakan kalimat-kalimat berikut ini.
1. Hi, I am (name)
2. Do you like football?
3. Where did you get your bag? I like it.
4. What do you think about that music? Do you like it?
5. Do you live around here? Because, you look familiar.
6. I think I know you. Do you live around here?
7. I love your song. Who’s the singer?
8. Hi, do you how the way to log in the Wi-Fi?
9. I like your hat.
10. Hey, is internet down right now?
11. What time is it?
12. Hey, morning..
13. You work in the Karya Lestari company, right?
14. How long have you been working in this company?
15. Do you know where the nearest Japanese restaurant in this city is?
16. What are you eating? I have never seen it before.
17. This place is nice. Do you like it?
18. Are you new here? I have never seen you before.
19. Hi, are you my new partner?
20. Have you lived here for a long?
Jadi, saat Anda sedang berada di suatu tempat dengan orang asing, jangan bimbang dan jangan nervous. Cukup tarik nafas Anda dalam-dalam, senyum, dan kemudian break the ice!