Mempunyai tugas kliping bahasa Inggris adalah sebuah hal yang lumrah. Seperti saya dulu sewaktu sekolah, tugas kliping sering sekali diberikan oleh guru, dan kebanyakan temanya adalah pendidikan. Untuk mendapatkan kliping-kliping kualitas terbaik, dahulu begitu sulit, apalagi jika harus melibatkan berita yang menggunakan bahasa Inggris.
Namun saat ini, saya rasa begitu mudah karena perkembangan teknologi hadir dengan begitu pesat. Contohnya di bawah ini, dengan mudah saya bisa ambil contoh kliping dengan memanfaatkan situs telegraph.co.uk. Tema kliping bahasa Inggris berikut ini adalah pendidikan. Semoga menjadi referensi yang baik bagi Anda.
Kliping Bahasa Inggris 1
Kliping Bahasa Inggris 2
Kliping Bahasa Inggris 3
Kliping Bahasa Inggris 4
Kliping Bahasa Inggris 5