Contoh RPP Bahasa Inggris SMP Kelas 8 Semester 1 Terbaru – Jika Anda ingin mempunyai sebuah rencana program pembelajaran atau disebut dengan RPP, maka Anda bisa mengambil referensi berikut ini.
RPP (Rencana Program Pembelajaran)
Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Pokok bahasan : Memberi Intruksi, larangan ajakan dan izin.
Kelas/Semester : VII/Ganjil
Waktu : 8×40 menit
A. KOMPETENSI DASAR
3.3 Menerapkan struktur teks dan unsur kebahasaan untuk melaksanakan fungsi sosial dari ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin, serta cara responnya, sesuai dengan konteks penggunaannya.
4.3 Menyusun teks lisan dan tulis sederhana untuk menyatakan, menanyakan, dan merespon ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, dan minta ijin, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks.
B. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Siswa mampu menangkap makna dari teks lisan dalam memberi dan merespon suatu instruksi.
2. Siswa mampu mengucapkan kata-kata yang berkaitan dengan memberi dan merespon suatu instruksi.
3. Siswa mampu mengucapkan kalimat-kalimat yang berkaitan dengan memberi dan merespon suatu instruksi.
4. Siswa mampu menulis kalimat sederhana dalam memberi dan merespon suatu instruksi.
5. Siswa mampu menulis percakapan yang berhubungan dengan memberi dan merespon suatu instruksi.
6. Siswa mampu menangkap makna dari teks lisan dalam memberi dan merespon suatu ajakan.
7. Siswa mampu mengucapkan kata-kata yang berkaitan dengan memberi dan merespon suatu ajakan.
8. Siswa mampu mengucapkan kalimat-kalimat yang berkaitan dengan memberi dan merespon suatu ajakan.
9. Siswa mampu membaca dan memahami teks dalam memberi dan merespon suatu ajakan.
10. Siswa mampu menulis kalimat sederhana dalam memberi dan merespon suatu larangan.
11. Siswa mampu menulis percakapan yang berhubungan dengan memberi dan merespon suatu larangan.
12. Siswa mampu mengucapkan kata-kata yang berkaitan dengan memberi dan merespon meminta izin.
13. Siswa mampu mengucapkan kalimat-kalimat yang berkaitan dengan memberi dan merespon meminta izin.
14. Siswa mampu menulis kalimat sederhana dalam member dan merespon meminta izin.
15. Siswa mampu menulis percakapan yang berhubungan dengan memberi dan merespon meminta izin.
C. MATERI PEMBELAJARAN
1. Contoh kata instruksi dalam kegiatan dikelas
• Open!
• Close!
• Follow!
• Read!
• Write!
• Listen!
2. Contoh kalimat instruksi dalam kegiatan dikelas
• Open the door!
• Open your book page …
• Read the text loudly!
• Answer the question!
• Repeat after me!
• Clean the whiteboard!
• Sweep the floor!
• Change your work!
• Come in front of the class!
• Do your task!
• Stand up!
• Back to your seat!
3. Kalimat larangan dalam kegatan dikelas
• Don’t make a noise!
• Don’t copy.
• Don’t cheat!
• Don’t chat!
• Don’t speak loud!
• Don’t write it!
• Don’t be passive!
• Don’t liter
• Don’t move
• Don’t break the rule.
• Don’t close the door
• Don’t be lazy!
• Don’t be naughty!
• Don’t be shy!
4. Kalimat menawarkan ajakan
• Let’s go see movie tonight
• How about to go to beach
• Do you want to wall-climbing next weekend
• Why don’t we join a city tour
5. Menjawab ajakan
• That’s great idea.
• Good idea
• Sure. Why not?
• Cool
• Sounds good/ great
• Sounds like fun
6. Menolak ajakan
• Sorry, I can’t. I have a meeting
• I’d love to, but I have other plans
• Unfortunately, I’m busy
• I’ll pass that one
7. Meminta izin
• Can I ask you a question?
• Do you mind if I borrow your note book?
• Would you mind if I asked you something?
• Is it okay if I sit here?
• Would it be all right if I borrowed your highlight pen?
• May I borrow your pencil?
• Would you mind lending me your novel?
• May I go to toilet?
• Will you permit me to go home early?
• Can I go out tonight
• Can he have dinner with us?
• May I have another piece of pie
• May we go out with our friends tonight?
• Could I please go with Tom to the movie
• Could we please go on trip this weekend?
• Do you think I could use your cell phone
• Do you think I could borrow your car?
• Would it be possible for me to use your computer for a few minutes
• Would it be possible for to study in this room?
• Would you mind if I stayed a few more minutes
• Would you mind if I took a five minute break?
• Would you mind my using your cell-phone?
8. Percakapan yang berhubungan dengan meminta izin
A: May I borrow your pencil?
B: Yes of course. Here you are.
9. Percakapan yang berhubungan dengan memberi perintah
A: Budi please clean the white board!
B: Okay Miss
10. Percakapan yang berhubungan dengan memberi ajakan
A: Do you have any plan tomorrow? What about going to the beach?
B: That’s a good idea!
D. Langkah Pembelajaran
Pertemuan 1 (2×40’)
Langkah Awal
1. Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai kalimat memberi instruksi dan larangan.
2. Siswa merespon pertanyaan yang berkaitan dengan memberi instruksi dan larangan.
3. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang kegunaan memberi kalimat instruksi dan larangan berdasarkan situasi dan kondisi.
Kegiatan Inti
1. Siswa melihat contoh kalimat tentang memberi instruksi dan larangan.
2. Siswa menyebutkan contoh lain dari kalimat-kalimat tentang memberi instruksi dan larangan.
3. Siswa membedakan kalimat tentang memberi instruksi dan larangan.
4. Siswa menulis kalimat tentang memberi instruksi dan larangan.
5. Siswa mengucapkan kalimat tentang memberi instruksi dan larangan.
6. Siswa membuat percakapan dengan menyisipkan kalimat tentang memberi instruksi dan larangan.
7. Siswa mengerjakan soal tentang melengkapi kalimat ungkapan mengenai memberi instruksi dan larangan.
Kegiatan akhir
1. Siswa menyebutkan kembali materi yang telah mereka mempelajari mengenai memberi instruksi dan larangan.
Pertemuan 2 (2×40’)
Langkah Awal
1. Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai kalimat menawarkan ajakan.
2. Siswa merespon pertanyaan yang berkaitan dengan menawarkan ajakan
3. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang kegunaan kalimat menawarkan ajakan berdasarkan situasi dan kondisi.
Kegiatan Inti
1. Siswa melihat contoh kalimat tentang menawarkan ajakan
2. Siswa menyebutkan contoh lain dari kalimat-kalimat tentang menawarkan ajakan
3. Siswa membedakan kalimat tentang menawarkan ajakan
4. Siswa menulis kalimat tentang menawarkan ajakan
5. Siswa mengucapkan kalimat tentang menawarkan ajakan dan meresponnya secara berpasangan.
6. Siswa membuat percakapan dengan menyisipkan kalimat menawarkan ajakan
7. Siswa mengerjakan soal tentang melengkapi kalimat ungkapan mengenai menawarkan ajakan.
Kegiatan akhir
1. Siswa menyebutkan kembali materi yang telah mereka pelajari mengenai menawarkan ajakan.
Pertemuan 3 (2×40’)
Langkah Awal
1. Siswa mendengarkan penjelasan guru mengenai kalimat meminta izin
2. Siswa merespon pernyataan yang berkaitan dengan meminta izin
3. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang kegunaan kalimat meminta izin berdasarkan situasi dan kondisi.
Kegiatan Inti
1. Siswa melihat contoh kalimat tentang meminta izin
2. Siswa menyebutkan contoh lain dari kalimat-kalimat tentang meminta izin
3. Siswa membedakan kalimat tentang meminta izin formal dan tidak formal.
4. Siswa menulis kalimat tentang meminta izin
5. Siswa mengucapkan kalimat tentang meminta izin dan meresponnya secara berpasangan.
6. Siswa membuat percakapan dengan menyisipkan kalimat meminta izin
7. Siswa mengerjakan soal tentang melengkapi kalimat ungkapan mengenai meminta izin.
Kegiatan akhir
1. Siswa menyebutkan kembali materi yang telah mereka pelajari mengenai meminta izin
Pertemuan 4 (2×40’)
Langkah Awal
1. Siswa membahas kembali tentang ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta izin.
2. Siswa merespon pernyataan yang berkaitan dengan ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin
Kegiatan Inti
1. Siswa menyebutkan contoh lain dari kalimat-kalimat tentang ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin.
2. Siswa membedakan kalimat tentang meminta ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin.
3. Siswa menulis kalimat-kalimat tentang ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin.
4. Siswa mengucapkan kalimat tentang ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin meresponnya secara berpasangan.
5. Siswa membuat percakapan dengan menyisipkan kalimat ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin.
6. Siswa mengerjakan soal tentang melengkapi kalimat ungkapan mengenai memberi instruksi mengajak, melarang, minta ijin.
Kegiatan akhir
1. Siswa menyebutkan kembali materi yang telah mereka pelajari mengenai ungkapan memberi instruksi, mengajak, melarang, minta ijin.
E. Evaluasi
Perfomance
You are supposed to go to somewhere on holiday. Then you want to have unforgettable moment. So you ask your friend to join with you. Please make a short dialogue and don’t forget to insert the invitation expression !
Your are supposed to be a teacher. You are too busy to do something without any help. Please make a short dialogue and the situation is in the class, between students and teacher. Don’t forget to insert some commands !
F. Rubrik Penilaian
Fluency
(1-20 ) Pronuncuation
(1-20) Perfomance (1-20) Voice
(1-20) Content
(1-20) Total
(5-100)
Description :
1-5 : worst
5-10: bad
10-15: fair
15-20: good
Comments are closed.